Bahasan mengenai orang yang bertaqwa sudah kita ketahui
bersama, sejak kita masih duduk dibangku Sekolah Dasar. Namun hanya secara
bahasa saja yang kita ketahui, bahwa orang yang bertaqwa ialah orang yang
menjalankan semua perintah Allah Azza wa Jalla dan menjauhi segala
larangan-larangan-Nya. Walaupun pernyataan itu tidaklah salah.
Disini perlu kita kaji lebih mendalam sebenarnya orang yang bertaqwa itu bagaimana? Agar kita semua benar-benar mengetahui maksud yang dikehendaki oleh Allah Azza wa Jalla dan kita semua bisa menjadi hamba yang benar-benar bertaqwa karena hanya dengan begitulah kita akan hidup dengan bahagia di dunia dan akhirat.
Ayat-ayat Al-Quran yang menjelaskan bahwa orang² taqwa dan
beriman tersebut dijamin masuk surga, terdapat pada surah-surah:
23. Al-Mu'minuun:1-11
18. Al-Kahfi:107-108
20. Thaaha:75-76
38. Saad:49-50
22. Al-Hajj:56
31. Luqman:8-9
32. As-Sajdah:19
79. An-Naziat:41
77. Al-Mursalat:41
10. Yunus: 25-26
44. Ad
Dukhaan:51-56
25. Al-Furqaan:15-16
25. Al-Furqaan:74-76
2. Al-Baqarah:82
13. Ar-Ra'd:29
3. Ali-Imran:156-157
6. Al-An'aam:126-127
9. At- Taubah:72
Lihat juga Al Qur'an Surah:
· 13. Ar-Ra'd:22-23,
· 13. Ar-Ra'd:22-23,
· 16.
An-Nahl:30-31,
· 18.
Al-Kahfi:30-31,
· 19.
Maryam:60-61,
· 20.
Thaha:75-76,
· 35.
Faathir:29-33,
· 38.
Shaad:49-50,
· 40.
Al-Mu'min:7-8,
· 61.
Ash-Shaaff :10-12,
· 98.
Al-Bayyinah:7-8.
· 5. Al-Maidah:65.
· 5. Al-Maidah:65.
Lihat juga Al Qur'an Surah:
· 10.Yunus:9,
· 26.
Asy-Syu'araa':83-85
· 26. Asy-Syu'araa':90,
· 26. Asy-Syu'araa':90,
· 68.
Al-Qalam:34,
· 54. Al-Qomar: 54-55,
· 6. Al-An'aam:32
· 54. Al-Qomar: 54-55,
· 6. Al-An'aam:32
· 28.
Al-Qashash:83
Berdasarkan ayat-ayat Al-Quran tsb diatas, maka, untuk
Menjadi orang yang taqwa harus “berakal” dan punya “ilmu” tentang :
4- Dermawan (beramal-shaleh)
5- Amanah & Menepati janji
6- Istiqomah : taat, sabar dan ikhlas
Lalu menjalankan dan melaksanakannya serta mengamalkan ilmu-ilmu tersebut.
"Hai orang² yang beriman, bertaqwalah kepada Allah dan
hendaklah setiap diri memperhatikan apa yang telah diperbuatnya untuk hari esok
(akhirat), dan bertaqwalah kepada Allah, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa
yang kamu kerjakan." (Qs.59 Al-Hasyr:18)
- Hari ini harus lebih baik dari pada kemarin.
- Jika hari ini sama dengan hari kemarin berarti kita
tergolong orang yg merugi.
- Jika hari ini lebih buruk dari hari kemarin berarti
kita tergolong orang yg dzolim.
Qs.3 Ali-Imraan:133
“Dan bersegeralah
kamu mencari ampunan dari Rabb mu, dan mendapat syurga yang bidangnya seluas
segala langit dan bumi, yang disediakan bagi orang-orang yang bertakwa.”
Shadaqallahul ‘Azhim
Maha Benar Allah dengan segala Firman NYA
Maha Benar Allah dengan segala Firman NYA
Sumber: Al
Qur'an & Terjemah
0 comments:
Post a Comment